detikNewsKamis, 02 Mei 2019 09:05 WIB Di Tangan Perajin Ini, Akar Bambu Jadi Karya Seni Ukir Menakjubkan Akar bambu kebanyakan hanya dimanfaatkan menjadi kayu bakar. Namun di tangan perajin ini, akar bambu diolah jadi karya seni dengan nilai ekonomis yang tinggi.