
Saksi Ungkap Kepanikan yang Terjadi Saat Wakapolres Karanganyar Diserang
"Kejadiannya sangat cepat dan semua panik, segera menolong korban ke Puskesmas," kata salah seorang saksi penyerangan Wakapolres Karanganyar.
"Kejadiannya sangat cepat dan semua panik, segera menolong korban ke Puskesmas," kata salah seorang saksi penyerangan Wakapolres Karanganyar.
Pelaku warga Madiun, yakni Karyono Widodo. Dari hasil penelusuran dan pengakuan keluarga, Karyono merupakan eks napi kasus terorisme.
Bupati Karanganyar Juliyatmono mengutuk aksi teror seorang pria yang menyerang Wakapolres Karanganyar dan sopirnya.
Keluarga mengungkap Karyono Widodo, pelaku penyerangan Wakapolres Karanganyar Kompol Busroni ternyata memiliki kepribadian tertutup.
Polda Jateng mengungkap penyerang Wakapolres Karanganyar Kompol Busroni, Karyono Widodo merupakan mantan narapidana terorisme (Napiter) yang bebas pada 2019.
Jenazah pelaku penyerangan Wakapolres Karanganyar Kompol Bursoni yakni Karyanto akan dimakamkan di Semarang.
Pascapenyerangan Wakapolres Karanganyar Kompol Busroni, kini pengamanan di Polres Klaten juga diperketat. Anggota di lapangan kini dikawal tim bersenjata.
Wakapolres Karanganyar Kompol Busroni dan sopirnya terluka usai diserang di Gunung Lawu, kemarin. Keduanya kini telah diperbolehkan pulang dari rumah sakit.
Pelaku penyerangan Wakapolres Karanganyar Kompol Busroni di Tawangmangu diduga sudah mendatangi lokasi kejadian dua kali sebelum beraksi.
Identitas pelaku penyerangan Wakapolres Karanganyar, akhirnya terungkap. Polisi memastikan pelaku serangan adalah Karyono Widodo, warga Madiun, Jawa Timur.