detikHealthSabtu, 28 Nov 2020 05:00 WIB Gejala Awal Penyakit Asma yang Harus Diketahui Asma adalah gangguan pernapasan dengan tanda-tanda sulit bernapas dan rasa sesak di dada. Apa saja gejala awal penyakit asma?