detikInetSelasa, 23 Apr 2024 14:26 WIB Alasan Elon Musk Ogah Hapus Postingan Penusukan Uskup di Sydney Elon Musk mengecam PM Australia setelah pengadilan memerintahkan perusahaan media sosialnya X untuk menghapus rekaman dugaan serangan teroris di Sydney.