
Salah Kaprah Asal Usul Flu Singapura, Ternyata Awalnya Ditemukan di Negara Ini
Meski istilah awamnya disebut Flu Singapura, tetapi penyakit yang menyerang anak-anak itu awalnya bukan berasal dari negara tersebut. Melainkan dari negara ini.
Meski istilah awamnya disebut Flu Singapura, tetapi penyakit yang menyerang anak-anak itu awalnya bukan berasal dari negara tersebut. Melainkan dari negara ini.
Flu singapura tak berarti kena flu setelah pergi ke Singapura. Nama lain penyakit ini adalah hand foot and mouth disease atau penyakit tangan kaki dan mulut.