
Pemprov NTB Kebut Pengiriman Ribuan Sapi yang Antre di Gili Mas
Pemprov NTB percepat pengiriman ribuan sapi kurban ke Jakarta akibat penumpukan di Pelabuhan Gili Mas. Dokter hewan disiapkan untuk cek kesehatan ternak.
Pemprov NTB percepat pengiriman ribuan sapi kurban ke Jakarta akibat penumpukan di Pelabuhan Gili Mas. Dokter hewan disiapkan untuk cek kesehatan ternak.
Pengiriman sapi dari Bima ke Jabodetabek pada 2025 turun menjadi 16.135 ekor, kerbau 200 ekor.
Sopir pengirim sapi, Sarmin, terpaksa mencari rute alternatif setelah jembatan Cicangor hancur. Perjalanan jadi lebih jauh dan waktu istirahat berkurang.