
Menaker Bicara Pentingnya Pemahaman Keuangan Digital Pengantar Kerja
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menekankan pentingnya pemahaman para Pengantar Kerja terhadap keuangan digital yang terus berkembang.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menekankan pentingnya pemahaman para Pengantar Kerja terhadap keuangan digital yang terus berkembang.
Kegiatan ini bertujuan untuk membangun kolaborasi, berbagi pengetahuan, dan meningkatkan kualitas pengantar kerja di Indonesia.
Pengantar Kerja sebagai salah satu jabatan fungsional di bidang ketenagakerjaan menjadi garda terdepan dalam pemberian layanan penempatan kerja.
Ia berharap selanjutnya ada tindak lanjut secara simultan dengan menyusun rancangan revisi Permenpan-RB yang baru sehingga dapat disahkan pada tahun 2021 ini.