detikNewsMinggu, 24 Des 2017 23:02 WIB
Kapolda Pastikan Perayaan Natal dan Tahun Baru di Banten Aman
Kapolda Banten Brigjen Listyo Sigit Prabowo meyakinkan masyarakat perayaan Natal dan tahun baru di Banten aman.
detikNewsMinggu, 24 Des 2017 23:02 WIB
Kapolda Banten Brigjen Listyo Sigit Prabowo meyakinkan masyarakat perayaan Natal dan tahun baru di Banten aman.
detikNewsMinggu, 24 Des 2017 21:01 WIB
Kapolri Jenderal Tito Karnavian dan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengunjungi Gereja Katedral, Jakpus untuk memantau keamanan ibadat malam Natal.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 09:03 WIB
Pemuda PKB akan membantu pengamanan Natal di sejumlah gereja yang ada di Indonesia. Ini dilakukan sebagai bentuk toleransi antar-umat beragama.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 08:43 WIB
Kecelakaan terjadi di Tol Cipali dari arah Jakarta menuju Cirebon pagi ini. Perisitiwa ini melibatkan 5 kendaraan yang mengalami kecelakaan secara beruntun.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 08:23 WIB
Pelabuhan Merak pagi ini terpantau ramai lancar. Kepadatan di Sabtu pagi libur Natal belum terlalu signifikan.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 03:54 WIB
Kecelakaan sebuah mobil terjadi di ruas Tol Dalam Kota, Grogol arah Cawang. Peristiwa ini tidak menyebabkan kepadatan kendaraan di lokasi.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 03:21 WIB
Kecelakaan terjadi di ruas Cakung, Jakarta Utara, dini hari ini. Satu orang meninggal dunia akibat peristiwa tersebut.
detikNewsSabtu, 23 Des 2017 00:05 WIB
Sebanyak 20.272 penumpang telah diseberangkan ke Sumatera via Pelabuhan Merak, Banten, memasuki libur Natal 2017. Lonjakan diprediksi terjadi dini hari.
detikNewsJumat, 22 Des 2017 22:57 WIB
Mantan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo mengajak para santri untuk ikut menjaga keberagaman itu dalam perayaan Natal dan tahun baru.
detikNewsJumat, 22 Des 2017 22:32 WIB
Polisi menggelar apel perisiapan pengamanan jelang puncak arus liburan Natal yang diprediksi terjadi malam ini. Tim jihandak dari Brimob pun disiagakan.