
Saksi Lihat Telinga Mayat Pria yang Tewas Kolong Tol Jagorawi Putus
Petugas patroli Tol Jagorawi Ari Priatna, yang sempat melihat jasad tersebut, menyebut telinga korban putus.
Petugas patroli Tol Jagorawi Ari Priatna, yang sempat melihat jasad tersebut, menyebut telinga korban putus.
Dhoni menyebut jasad tanpa identitas itu tidak memiliki ciri-ciri khusus untuk dikenali. Namun diperkirakan usianya sekitar 50 tahun.