detikJabarSenin, 03 Mar 2025 05:30 WIB Ini Ikan, Bukan Alien! Nelayan Rusia, Ronan Fedortstov, menangkap ikan aneh mirip alien. Ikan lumpsucker ini menarik perhatian netizen setelah videonya viral di media sosial.