
CCTV Tak Beri Petunjuk soal Penembakan Mobil Karyawan JICT
CCTV tidak memberi petunjuk polisi karena tidak ada yang mengarah ke TKP. Polisi masih mencari alat bukti lainnya untuk menyelidiki pelaku penembakan tersebut.
CCTV tidak memberi petunjuk polisi karena tidak ada yang mengarah ke TKP. Polisi masih mencari alat bukti lainnya untuk menyelidiki pelaku penembakan tersebut.
Guna mendukung upaya penyelidikan tersebut, JICT siap memberikan rekaman CCTV di sekitar lokasi dan data pendukung lainnya.
Polisi masih memburu pelaku penembakan mobil milik karyawan PT Jakarta International Container Terminal (JICT) 1. Sejumlah saksi telah dimintai keterangan.
"Mungkin (kalau) pada saat saya di dalem (mobil) nggak tahu gimana nantinya," kata Sugiyanto.
Hazris menilai kejadian itu adalah teror terhadap Serikat Pekerja. Sebelumnya, dua anggota Serikat Pekerja mengalami perusakan mobil di lokasi yang sama.
"Kalau (ditembak) dari jarak jauh tidak mungkin, nggak akan bocor (berlubang). Itu mungkin dari jarak dekat," kata AKP Faruk.
Polisi akan mendalami apakah penembakan itu berkaitan dengan masalah pribadi atau ada hubungannya dengan aktivitas Sugiyanto di serikat pekerja JICT.
Penembakan mobil milik karyawan PT JICT 1, Sugiyanto, masih diselidiki polisi. Polisi akan mengecek rekaman CCTV dan sekuriti untuk mendalami kasus tersebut.
Gotri ditemukan di jok sopir.
Mobil diduga ditembak airsoft gun, ketika diparkir di area parkiran PT JICT 1. Kaca mobil retak dan berlubang akibat tembakan itu.