detikJatimJumat, 09 Mei 2025 04:00 WIB Wanita Curi Sekarung Bawang Putih dari Kios Pasar Pandaan Terekam CCTV Seorang wanita terekam CCTV mencuri bawang putih di Pasar Baru Pandaan. Kios tutup saat kejadian, dan korban belum melapor ke polisi.