
Anak-Anak Eks ISIS Dipulangkan?
Langkah penanganan anak yang keluarganya berafiliasi dengan ISIS perlu dilakukan sebab merupakan mandat undang-undang.
Langkah penanganan anak yang keluarganya berafiliasi dengan ISIS perlu dilakukan sebab merupakan mandat undang-undang.
Pemulangan eks ISIS dan kombatannya memang bukan opsi populis secara politis di negara-negara Eropa Barat.
Strategi apa yang diterapkan ISIS sehingga mereka bisa mempengaruhi ribuan bahkan jutaan orang untuk mempercayainya dan ikut dalam barisan mereka?
Setelah ditunggu-tunggu, akhirnya pemerintah memutuskan untuk tidak memulangkan para WNI eks ISIS yang sekarang terkatung-katung di kamp pengungsia.
Gayus menegaskan menolak keras ISIS. Namun, ia mengingatkan pemerintah agar tetap melakukan tindakan hukum sesuai prosedur hukum ke eks WNI yang ikut ISIS.
Eks Presiden ISIS Indonesia Chep Hernawan mengungkapkan sejumlah alasan WNI eks ISIS tidak akan pulang ke Tanah Air.
Chep Hernawan buka suara soal perdebatan kepulangan WNI eks ISIS. Eks Presiden Regional Indonesia ISIS ini membuat pernyataan kontroversial.
Eks Presiden ISIS Regional Indonesia Chep Hernawan siap menampung Warga Negara Indonesia (WNI) eks ISIS yang benar-benar ingin pulang ke Tanah Air.
Eks Presiden ISIS Regional Indonesia Cep Hernawan menegaskan WNI eks ISIS tidak akan pulang ke Tanah Air.
Wantannas sepakat dengan keputusan pemerintah yang tidak akan memulangkan ISIS eks WNI ke Indonesia. Pemulangan mereka dinilai membahayakan keamanan nasional.