
Momen Pemudik Cilik Menempuh Perjalanan Kembali Pulang ke Jabodetabek
Sejumlah pemotor membawa anak kecil saat mudik ke kampung halaman. Ini momen para pemudik cilik menempuh perjalanan saat kembali pulang ke rumah.
Sejumlah pemotor membawa anak kecil saat mudik ke kampung halaman. Ini momen para pemudik cilik menempuh perjalanan saat kembali pulang ke rumah.
Puncak arus balik pemudik motor terjadi di Jalan Baru Lingkar Luar Karawang Barat, Senin (7/4/2025). Begini potretnya.
Kendaraan pemudik motor memadati jalur Soekarno Hatta, Bandung, H+4 Idul Fitri. Para pemudik memilih berangkat lebih awal untuk menghindari kemacetan.
Pelabuhan Gilimanuk di Jembrana, Bali, kembali dipadati pemudik sehari setelah Hari Raya Nyepi atau H-1 Lebaran, Minggu (30/3).
Memasuki H-2 Lebaran yang merupakan puncak arus mudik di jalur Pantura terpantau ramai lancar. Pemudik yang melintas didominasi kendaraan roda dua.
Arus mudik Lebaran 2025 mulai meningkat di Kota Bandung, dengan pemudik menggunakan sepeda motor untuk menghindari kemacetan.
Pemudik sepeda motor melintasi jalan arteri Tangerang-Serang menuju Pelabuhan Merak. Para pemudik naik motor ini memilih istirahat di pinggir jalan.
Pelabuhan Pelindo Ciwandan, Kota Cilegon, Banten, penuh pemudik motor, Rabu (26/3/2025). Begini potretnya.
Arus mudik mulai terasa di Jalur Pantura, Indramayu, Jawa Barat. Pemudik motor dengan membawa anak mulai banyak terlihat.
Data posko PT ASDP periode 25 Maret 2025 mencatat, pemudik motor yang menyeberang dari Pelabuhan Ciwandan ke Pelabuhan Wika Beton mencapai 3.161 unit