
Bamsoet Sebut Kader Pemuda Pancasila Berperan Penting di Politik Nasional
Wakil Ketua Umum Pemuda Pancasila Bambang Soesatyo mengatakan kekuatan Pemuda Pancasila tersebar di berbagai lini dalam menghadapi Pemilu 2024.
Wakil Ketua Umum Pemuda Pancasila Bambang Soesatyo mengatakan kekuatan Pemuda Pancasila tersebar di berbagai lini dalam menghadapi Pemilu 2024.
Bamsoet meminta setiap kader Pemuda Pancasila senantiasa menjadi patriot yang menampilkan wajah Pancasila.
Keluarga besar Pemuda Pancasila DIY memutuskan memberikan dukungan kepada Prabowo-Gibran. Berikut penjelasan Ketua MPW Pemuda Pancasila DIY, Faried Jayen.
Di Pilpres, tiga wakil ketua umum Pemuda Pancasila memegang peranan penting di tiga tim pemenangan capres-cawapres.
Mantan Wagub Sumut Musa Rajekshah alias Ijeck didapuk sebagai Plt Ketua Pemuda Pancasila (PP) Sumut menggantikan Kodrat Shah yang meninggal dunia.
Anies Baswedan hadiri deklarasi ABI di GBK, Jakpus. Anies mengungkit Pemuda Pancasila salah satu yang pertama mendeklarasikan dirinya sebagai capres.
234 Solidarity Community (SC), Pemuda Pancasila hingga Sapma PP menyatakan dukungan kepada Anies-Cak Imin di Pilpres 2024.
Polisi telah mengamankan 2 anggota PP yang jadi tersangka usai menggeruduk Mie Gacoan di Medan. Kini Pihak Mie Gacoan meminta restorative justice.
Polisi sudah mengamankan dua orang anggota PP yang menjadi tersangka kasus menggeruduk Mie Gacoan di Medan. Begini penampakan keduanya.
Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu meminta kepada Pemuda Pancasila (PP) Kota Semarang untuk ikut menjaga kondusivitas pelaksanaan Pemilu Damai.