detikFoodJumat, 28 Jun 2024 07:00 WIB Cara Bikin Telur Asin Tanpa Abu, Simpel dan Nggak Ribet! Telur asin sering dibuat dengan merendam telur dalam abu. Tetapi, ada cara membuat telur asin tanpa abu, yaitu dengan merendam dengan larutan garam saja.