detikJatimSelasa, 20 Des 2022 22:01 WIB Toko HP di Sukolilo Surabaya Dibobol Maling, Polisi Ngaku Belum Dilapori Sebuah toko handpone di Jalan Semolowaru Tengah, Kelurahan Semowaru, Sukolilo dibobol maling. Pemilik konter mengalami kerugian hingga Rp 53 juta.