
Terlibat Pembobolan Pusat Gadai, Pratu H Ditahan di Pomdam Jaya
Seorang oknum TNI Pratu H diduga terlibat dalam pembobolan sejumlah Pusat Gadai Indonesia di Depok dan Bekasi. Siapa dia dan seperti apa keterlibatannya?
Seorang oknum TNI Pratu H diduga terlibat dalam pembobolan sejumlah Pusat Gadai Indonesia di Depok dan Bekasi. Siapa dia dan seperti apa keterlibatannya?
Pelaku pembobolan memutar lagu dangdut saat membobol tembok kantor Pusat Gadai Indonesia. Mengapa mereka melakukan hal tersebut?
Polisi menambak mati Rusdianto (38), pemimpin komplotan pembobolan kantor Pusat Gadai Indonesia di beberapa daerah.
Lima orang pelaku telahh membobol 4 kantor Pusat Gadai Indonesia di Bekasi dan Depok. Salah satunya diduga oknum TNI berpangkat pratu.