detikHikmahJumat, 14 Mar 2025 19:30 WIB
Hanya Butuh 35 Menit, Ini Proses Pembersihan Masjidil Haram
Masjidil Haram dan peralatannya diperkirakan luasnya mencapai satu juta meter persegi. Hanya dibutuhkan waktu 35 menit untuk membersihkannya.










































