detikEduSenin, 29 Mei 2023 21:00 WIB Bengkel Pembuatan Mumi dan Makam Kuno Ditemukan di Dekat Kairo Arkeolog Mesir menemukan dua bengkel pembuatan mumi kuno. Situs itu ditemukan di nekropolis Saqqara di selatan Kairo.