
Pria Berjaket Hitam di Balik Misteri 2 Mobil Terbakar
Dua mobil di Cianjur hangus terbakar diduga sengaja. Polisi temukan bukti rekaman CCTV dan bekas ban, penyelidikan masih berlangsung untuk ungkap pelaku.
Dua mobil di Cianjur hangus terbakar diduga sengaja. Polisi temukan bukti rekaman CCTV dan bekas ban, penyelidikan masih berlangsung untuk ungkap pelaku.
Dua mobil di Jalan Siliwangi, Cianjur, hangus terbakar diduga akibat pembakaran sengaja oleh orang tak dikenal. Polisi masih menyelidiki kasus ini.