detikNewsJumat, 12 Apr 2024 18:36 WIB Cerita Cecep, 13 Tahun Jadi Pembaca Doa di TPU Karet Bivak Ragam cerita pengais rupiah datang saat Lebaran. Termasuk Cecep (73), di usia senjanya, pria ini sudah 13 tahun menjadi pembaca doa di TPU Karet Bivak.