detikFoodRabu, 10 Feb 2021 14:00 WIB 5 Kuliner Imlek di Suryakencana, Ada Jeruk Ponkam hingga Babi Panggang Kamu akan disuguhkan nuansa Imlek yang kental di beberapa sudut kawasan pecinan Suryakencana. Ada juga kuliner khas Imlek yang ditawarkan di sana.