
Pasokan Telur & Cabai ke Jakarta-Jabar Terancam Seret!
Keterlambatan pengiriman telur dan cabai untuk daerah DKI Jakarta dan Jawa Barat (Jabar) bisa terjadi menyusul demo para sopir terkait pelarangan truk ODOL.
Keterlambatan pengiriman telur dan cabai untuk daerah DKI Jakarta dan Jawa Barat (Jabar) bisa terjadi menyusul demo para sopir terkait pelarangan truk ODOL.
Harga cabai merah di Sumut turun signifikan, kini di bawah Rp 30 ribu per kg. Penurunan ini diprediksi berlanjut hingga Juni 2025, berpotensi sumbang deflasi.
Kementerian Pertanian (Kementan) memastikan pasokan cabai kembali normal setelah sempat berkurang akibat libur panen awal Ramadan dan faktor cuaca.
Harga cabai di Klungkung, Bali, melonjak hingga Rp 100 ribu per kg. Kenaikan ini dipicu oleh musim hujan dan pasokan yang menurun. Pantau harga pangan lainnya.
Harga cabai rawit merah naik 3,58% menjadi Rp 45.281/kg. Kementan pastikan pasokan cukup meski ada masalah di beberapa daerah.
Petani cabai mengurangi penanaman akibat harga anjlok. HPP cabai jauh lebih tinggi dari harga jual, memicu kekhawatiran pasokan menjelang Ramadan 2025.
Kementerian Pertanian (Kementan) memastikan stok berbagai jenis cabai aman sampai akhir tahun ini.
Kementan optimis stok cabai hingga akhir tahun masih aman.