detikNewsSelasa, 31 Des 2019 10:16 WIB Rusuh Papua usai Insiden di Kota Pahlawan Tahun 2019 sempat diwarnai oleh kejadian huru-hara. Salah satunya ialah kerusuhan di Papua yang dipicu oleh ketegangan di Asrama Papua di Surabaya.