detikFoodRabu, 31 Jul 2019 23:00 WIB
Dilintasi Kereta Api, Pasar Tradisional Mae Klong Jadi Destinasi Wisata Unik
Di pinggiran kota Bangkok, Thailand, ada destinasi wisata populer. Mae Klong Railway Market, pasar yang menjual berbagai makanan, dan dilintasi oleh kereta api.










































