
Hotel Sultan Gelar Pameran Pernikahan Tradisional dan Internasional
The Sultan Hotel & Residence Jakarta menggelar pameran pernikahan tradisional dan internasional di Golden Ballroom hotel pada 5-6 Oktober 2019.
The Sultan Hotel & Residence Jakarta menggelar pameran pernikahan tradisional dan internasional di Golden Ballroom hotel pada 5-6 Oktober 2019.
Terhitung ada 60 vendor yang ikut serta yang menawarkan busana pengantin, dekorasi, kue pernikahan, undangan, souvenir, foto dan video dan lainnya.
Bridestory Market, pameran pernikahan terbesar di 2019, kembali hadir untuk menginspirasi dan membantu calon pengantin merencanakan hari pernikahan mereka.
Indonesia International Wedding Festival (IIWF) 2019 kembali digelar di Jakarta Convention Center pada 5-7 April. Lebih dari 300 vendor meramaikan pameran ini.
Berencana menggelar resepsi pernikahan bergaya adat dalam waktu dekat? Untuk referensi, The Ritz-Carlton Jakarta akan menggelar pameran pernikahan tradisional.
Bagi Anda yang masih bingung menentukan konsep pernikahan impian, tidak ada salahnya untuk datang ke Trade Mall Seasons City di Jakarta Barat.
Wanita-wanita cantik ini datang dengan keperluan yang berbeda-beda. Ada yang mencari keperluan pernikahan ada pula yang bertujuan untuk mengembangkan bisnis.
Berapa uang sih uang yang harus dipersiapkan untuk dekorasi pernikahan seperti di dalam foto berikut?
Wanita cantik bernama Wulan ini. Ia datang dari Tangerang untuk melihat pameran pernikahan yang diadakan di JCC Senayan, Jakarta, hari ini, Jumat (2/2/2018).
Ratusan orang yang sebagian besarnya anak muda, tampak antre untuk berburu kelengkapan pernikahan (wedding) yang digelar di JCC, Senayan, Jakarta.