detikJatimKamis, 02 Nov 2023 16:00 WIB
17 Pahlawan Indonesia Asal Jawa Timur
Hari Pahlawan Nasional jatuh pada 10 November. Ada banyak tokoh nasional dari Jawa Timur yang mendapat gelar pahlawan Indonesia melalui ketetapan presiden.










































