
Polisi Olah TKP Kecelakaan Maut di Margonda, Lalin ke Depok Ditutup
Selama olah TKP ini, arus lalu lintas ke arah Depok di jalur cepat Jalan Margonda ditutup dan dialihkan ke jalur lambat.
Selama olah TKP ini, arus lalu lintas ke arah Depok di jalur cepat Jalan Margonda ditutup dan dialihkan ke jalur lambat.
Ada beberapa alternatif yang disiapkan untuk mengganti pagar kawat sling baja itu, salah satunya dengan tanaman hidup.
"Kawat sling baja itu kena panas, hujan setiap hari sehingga karatan akhirnya tajam kayak pisau," tutur Kompol Sutomo.