detikJabarSenin, 10 Okt 2022 11:37 WIB Pabrik Tahu Lenyap Tak Tersisa Diamuk Sungai Cibareno Sukabumi Sebuah pabrik tahu yang berada di Sukabumi lenyap tak tersisa akibat terjangan banjir bandang Sungai Cibareno di Sukabumi.