
OSO: Kalau Hanura Tak Pecah, 2024 Kembali ke Senayan Secara Terhormat
Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) mengatakan para kader Hanura harus bersatu menyongsong Pemilu 2024.
Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) mengatakan para kader Hanura harus bersatu menyongsong Pemilu 2024.
Munas Hanura memberikan mandat kepada OSO menjadi formatur tunggal dan menyusun struktur kepengurusan Hanura yang baru.
Kubu Wiranto mengatakan Partai Hanura di bawah kepemimpinan Ketua Umum Oesman Sapta Odang (OSO) justru malah mati.
"Sori ya, soal rekayasa itu saya akan tidak mau mencampuri rekayasa. Karena saya bicara fakta, rekayasa itu kan sesuatu yang direka dan biasa," kata OSO.
Kubu Wiranto menyatakan akan membuat munas luar biasa (munaslub) karena menganggap munas yang digelar Oesman Sapta Odang (OSO) abal-abal.
Ketua Dewan Kehormatan Partai Hanura Chairuddin Ismail menilai Hanura di bawah kepemimpinan OSO tak punya branding. Oleh sebab itu, Hanura tak lolos ke DPR.
Musyawarah Nasional (Munas) III Partai Hanura menetapkan Oesman Sapta Odang (OSO) sebagai Ketua Umum lagi. OSO kembali jadi Ketum secara aklamasi.
OSO menjawab desakan mundur yang dilayangkan Wiranto, sang pendiri partai Hanura. OSO menyebut hal itu bukan urusan Wiranto tapi keputusan Munas.
Kubu Wiranto telah menggaet kader dan eks kader Hanura yang sebelumnya 'ditendang' OSO untuk menggalang kekuatan dalam menyelamatkan partai.
Ketua Umum Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) mengaku terkejut dengan manuver Wiranto yang mengundurkan diri dari jabatan Ketua Dewan Pembina Hanura.