detikNewsSabtu, 19 Okt 2019 14:11 WIB Bupati Cianjur Jamin Pendidikan Empat Anak yang Ortunya Tewas Dipatuk Ular Plt Bupati Cianjur Herman Suherman menjamin pendidikan empat anak yang orangtuanya tewas dipatuk ular. Herman juga membantu perbaikan rumah mereka.