detikOtoJumat, 07 Feb 2025 13:33 WIB Orang Indonesia Pertama Jadi Sopir Bus di Jepang, Iyus: Mimpi Jadi Kenyataan! Iyus tak menyangka menjadi orang Indonesia pertama yang diterima sebagai sopir bus di Jepang. Kata Iyus, ini seperti mimpi jadi kenyataan.