detikInetSenin, 09 Jun 2025 05:45 WIB Gurita Diserang Predator, Ajaib Tangannya Tumbuh Satu Lagi Selain pintar, gurita memiliki kemampuan super menumbuhkan tangan alias anggota tubuhnya. Biasanya, ada delapan, tapi ada satu yang berhasil tambah 1 lagi.