detikNewsSelasa, 31 Okt 2023 18:08 WIB Cerita Iptu Made Ambo Lestarikan Budaya Nokok Sagu yang Meredup di Papua Iptu Made Ambo menyebut dirinya sengaja mengajarkan ilmu kemasyarakatan kepada anggota-anggota baru Polri yang berdinas di Papua.