detikHotSenin, 02 Nov 2020 11:45 WIB Nikki McKibbin Meninggal, Suami Minta Fans Putar Lagu Fleetwood Mac Nikki McKibbin meninggal dunia setelah mengalami aneurisma otak. Kabar itu dibagikan oleh Craig Sadler, suami dari penyanyi kelahiran Texas itu.