SepakbolaRabu, 09 Mar 2022 21:15 WIB Bos Properti Inggris Siap Tawar Chelsea Rp 47 Triliun Chelsea kabarnya diminati salah satu bos properti di Inggris. Penawaran senilai 2,5 miliar paun atau sekitar Rp 47 triliun disiapkan.