
Dicolek Dirjen Pajak, Ghozali Everyday Siap Bayar Pajak
Ghozali Everyday, menyampaikan siap membayar pajak, setelah diberi ucapan selamat oleh Dirjen Pajak, terkait foto selfie dirinya terjual hingga miliaran Rupiah.
Ghozali Everyday, menyampaikan siap membayar pajak, setelah diberi ucapan selamat oleh Dirjen Pajak, terkait foto selfie dirinya terjual hingga miliaran Rupiah.
Tertarik ingin jual beli NFT setelah melihat hype Ghozali Everyday? Jangan asal-asalan, intip dulu saran dari Chef Arnold Poernomo berikut ini.
Ghozali merupakan mahasiswa Program Studi (Prodi) D4 Animasi Udinus Semarang yang viral karena foto selfienya laku miliaran di NFT. Begini kisahnya.
Pemuda Semarang yang berhasil meraup miliaran rupiah dari NFT, Ghozali, ceritakan rencana masa depannya setelah lulus dari Udinus Semarang.
Kesuksesan Sultan Ghozali (22) menjual foto selfie NFT dan dapat miliaran rupiah, tidak mengagetkan teman dan dosennya. Ghozali dikenal kreatif dan unik.
Kesuksesan Ghozali Everyday dinilai Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sebagai peluang baru untuk mendongkrak ekonomi kreatif.
Istilah dunia virtual, Metaverse semakin booming. Sebab dengan kemajuan teknologi itu kita bisa membuat, membeli dan menjual barang virtual.
Ghozali mendapat ucapan selamat dari Direktorat Jenderal Pajak melalui akun Twitter resminya. Tak lupa, DJP mencolek Ghozali sambil mengirim link daftar pajak.
NFT makin tenar di Indonesia. Apa lagi setelah Ghozali Everyday yang menjual foto selfienya dijadikan NFT hingga nilainya miliaran rupiah.
Bursa NFT melalui platform Open Sea di jagat maya turut andil dalam meramaikan NFT Tanah Air.