
Objek Wisata Air dan Pemancingan di Klaten Mulai Menggeliat
Kunjungan wisatawan ke objek wisata air dan pemancingan di Klaten mulai menggeliat. Kunjungan memang belum pulih 100 persen sebab masih tahap simulasi terbatas.
Kunjungan wisatawan ke objek wisata air dan pemancingan di Klaten mulai menggeliat. Kunjungan memang belum pulih 100 persen sebab masih tahap simulasi terbatas.
Puluhan pemandu wisata di Bondowoso mendapat pelatihan khusus dari Dinas Pariwisata. Pelatihan itu menjelang dibukanya kembali destinasi wisata.
Setelah tutup sejak PPKM Darurat, wisata di Kabupaten Pasuruan diizinkan buka. Pembukaan dilakukan bertahap dengan tetap mematuhi sejumlah ketentuan pemerintah.
Pemkab Pangandaran sudah menyiapkan skema aturan pembukaan objek wisata. Salah satunya pedagang atau pelaku wisata yang belum divaksin dilarang untuk berjualan!
Pemerintah Kabupaten Banyumas mulai uji coba pembukaan lokawisata Baturraden di tengah pandemi COVID-19. Warga Banyumas yang sudah vaksin diperbolehkan datang.
Tempat wisata di Kabupaten Garut mayoritas sudah mulai buka kembali sejak Sabtu (28/8). Pemda Garut pun menyiapkan tim pemantau prokes di destinasi wisata.
Saat libur lebaran, pemerintah tetap membuka tempat-tempat wisata. Pengelola wisata wajib menerapkan dan mengontrol protokol kesehatan secara ketat.