detikSulselJumat, 07 Jul 2023 10:45 WIB
Pria di Konawe Selatan Hilang Diterkam Buaya di Sungai Ditemukan Tewas
Pria bernama Rode di Kabupaten Konawe Selatan, Sultra yang dilaporkan hilang usai diterkam buaya ditemukan tewas, Kondisi tangan kanan hilang dan luka di tubuh.










































