detikJatengJumat, 09 Agu 2024 14:46 WIB Polisi Periksa Empunya Hajat Buntut Keracunan Massal di Prapagan Cilacap Kasus keracunan massal yang menimpa ratusan warga di Prapagan, Cilacap ditangani polisi. 5 saksi diperiksa termasuk empunya hajat.