
Jangan Takut Kehabisan BBM saat Mudik, di Tol Sibanceh Ada 2 SPBU Modular
Tol Sigli-Banda Aceh belum memiliki SPBU reguler di rest area. Pertamina akan menyediakan dua SPBU modular di KM 37A dan KM 37B untuk melayani pemudik.
Tol Sigli-Banda Aceh belum memiliki SPBU reguler di rest area. Pertamina akan menyediakan dua SPBU modular di KM 37A dan KM 37B untuk melayani pemudik.
Hutama Karya akan menyesuaikan tarif Tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh) Seksi 2-4 Seulimeum-Blang Bintang yang efektif mulai Kamis (12/9) pukul 00.00 WIB.
Dari empat ruas jalan tol yang diresmikan, dilengkapi berbagai fasilitas yang dirancang untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi para pengguna jalan.
Presiden Jokowi meresmikan 4 seksi Tol Sigli-Banda Aceh sepanjang 35 km dengan investasi Rp 13,5 triliun, dorong pertumbuhan ekonomi dan konektivitas di Aceh.
Jalan Tol Sigli-Banda Aceh Seksi 1 mulai beroperasi gratis untuk kendaraan resmi PON 2024. Operasional berlangsung 8-20 September 2024, pukul 07.00-17.00 WIB.
PT Hutama Karya (Persero) segera menerapkan penyesuaian dan penetapan tarif pada jalan Tol Sigli-Banda Aceh dalam waktu dekat.
Dua ruas proyek jalan tol Trans Sumatera di bagian utara sumatera bakal tersambung di akhir tahun.
PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) memastikan penyelesaian proyek Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) sesuai rencana dan rampung pada 2024.
"Kami yakin target Tol Sibanceh tersambung penuh akhir tahun ini akan tercapai,"
Tiga seksi jalan Tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh) ditargetkan rampung tahun ini. Cek di sini rinciannya