detikFinance
Pengusaha Buka-bukaan Biang Kerok Stok Gula Langka di Ritel Modern
Ketua Umum Aprindo Roy Nicholas Mandey mengatakan kekosongan terjadi karena musim libur lebaran, termasuk distributor gula pasir.
Kamis, 25 Apr 2024 15:56 WIB