
3 Pejabat Pemkab Tana Toraja Berebut Jabatan Sekda, Tunggu Putusan Bupati
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tana Toraja, Sulawesi Selatan (Sulsel) mengumumkan 3 pejabat yang lolos dalam seleksi lelang jabatan eselon II atau jabatan Sekda.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tana Toraja, Sulawesi Selatan (Sulsel) mengumumkan 3 pejabat yang lolos dalam seleksi lelang jabatan eselon II atau jabatan Sekda.
Mantan Sekda Tana Toraja Enos Karoma dijebloskan ke tahanan terkait kasus korupsi pembebasan lahan Bandara Toraja. Enos sempat divonis bebas di kasus ini.