
11 Korban Tewas Kecelakaan Purworejo Ternyata Rombongan Guru SD Asal Magelang
Kecelakaan maut di Purworejo menewaskan 11 orang dan 6 luka-luka. Korban merupakan rombongan guru SD dari Mendut, Magelang, yang hendak takziah.
Kecelakaan maut di Purworejo menewaskan 11 orang dan 6 luka-luka. Korban merupakan rombongan guru SD dari Mendut, Magelang, yang hendak takziah.
Mobil rombongan guru di Kabupaten Luwu terjun ke sungai. Rombongan guru itu diketahui pulang dari melayat di rumah salah seorang siswa yang meninggal dunia.