detikFoodRabu, 28 Apr 2021 11:00 WIB Resep Kue Cornflakes dan Kismis yang Renyah Legit Kalau ingin suguhkan kue lebaran yang sedikit berbeda, kamu bisa bikin kue ini. Tambahan cornflakes membuat rasanya renyah dengan manis kismis.