detikJatengRabu, 19 Nov 2025 14:33 WIB Kesal Jalan Rusak, Warga Poncoharjo Demak Tanami Pohon Pisang Jalan rusak di Desa Poncoharjo, Kecamatan Bonang, Kabupaten Demak ditanami pohon pisang agar segera diperbaiki.