
Menperin Minta Toyota, Suzuki dan Daihatsu Tidak Kerek Harga dan PHK
Toyota, Suzuki dan Daihatsu diminta tidak menaikkan harga atau mengambil langkah untuk mengurangi karyawan di Indonesia.
Toyota, Suzuki dan Daihatsu diminta tidak menaikkan harga atau mengambil langkah untuk mengurangi karyawan di Indonesia.
Finns Recreation Club di Canggu PHK 157 karyawan akibat perubahan strategi bisnis menjadi resor. Disperinaker pastikan hak pekerja terpenuhi selama proses ini.
Produsen AMDK di Bali berpotensi PHK karyawan akibat larangan produksi kemasan di bawah 1L. Kebijakan dinilai tidak adil dan perlu evaluasi.
Hasbro memangkas 3% tenaga kerjanya di seluruh dunia.
Gubernur Bali Wayan Koster menanggapi tutupnya pabrik Coca Cola dan PHK 70 karyawan. Menurutnya, itu bisnis orang lain dan bukan akibat kebijakan plastik
Gubernur Bali Wayan Koster menilai PHK di sektor perhotelan aneh, mengingat tingkat hunian hotel tinggi. Dia minta klarifikasi terkait isu PHK tersebut.
Jetstar Asia akan menghentikan operasinya pada Juli 2025 akibat kerugian besar. Lebih dari 500 karyawan terkena PHK, layanan penerbangan akan dikurangi.
Jetstar Asia akan tutup pada akhir Juli akibat kerugian besar dan PHK. Lebih dari 500 karyawan terdampak, sementara Qantas tetap operasikan penerbangan murah.
Jetstar Asia akan menghentikan operasional permanen mulai 31 Juli 2025, mempengaruhi lebih dari 500 karyawan.
Salah satu Perusahaan fast moving consumer goods (FMCG) terbesar di dunia, Procter & Gamble (P&G), berencana memangkas sekitar 7.000 karyawan di seluruh dunia.