Militer Filipina menuduh Angkatan Udara China melakukan manuver berbahaya dan provokatif terhadap salah satu pesawatnya yang berpatroli di Laut China Selatan.
TSG Global Holdings bersama 10 perusahaan RI berekspansi ke Republik Demokratik Kongo untuk garap industri strategis, infrastrukturhingga perdagangan komoditas.
Departemen Luar Negeri Amerika Serikat (AS) menyetujui rencana penjualan 36 jet tempur F-15 dan sejumlah alutsista lainnya ke Indonesia senilai US$14 miliar.
Stok vaksin COVID-19 di seluruh puskesmas di Kota Bandung kosong. Dinkes Kota Bandung hentikan sementara pelayanan vaksinasi COVID-19, termasuk booster.