detikJatimJumat, 26 Mei 2023 13:02 WIB Akhir Tragis Pensiunan PNS Pasuruan Dibunuh Dukun Palsu Pengganda Uang Nasib tragis menimpa Sudarmadji, pensiunan PNS Pemkab Pasuruan. Ia dibunuh Hasib Ubaidillah karena menagih uang Rp 6 juta miliknya menjadi RP 200 juta.